PENYULUHAN INTERAKSI OBAT DENGAN NUTRIEN PADA MAHASISWA FARMASI ANGKATAN 2023 UIN MALANG PENDERITA BAPILNAS

  • Alifia Putri UIN Maulana Malik Ibrahim Malang
Kata Kunci: BAPILNAS, interaksi obat dengan nutrien, penyuluhan kesehatan, pengetahuan mahasiswa Farmasi, PAR

Abstrak

: Interaksi obat dan makanan dapat meningkatkan atau menurunkan efek terapi obat. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengevaluasi tingkat pengetahuan mahasiswa Farmasi angkatan 2023 UIN Malang tentang interaksi obat dengan nutrien pada penderita batuk pilek dan panas. Metode luring dan daring digunakan dalam penelitian ini, dengan observasi, penyuluhan, dan evaluasi tingkat pemahaman responden. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan pengetahuan mahasiswa setelah penyuluhan, menandakan pengaruh positif penyuluhan kesehatan terhadap pemahaman mahasiswa tentang interaksi obat dengan nutrien. Penyuluhan interaksi obat BAPILNAS terbukti berpengaruh signifikan pada peningkatan pengetahuan mahasiswa Farmasi Angkatan 2023 UIN Malang. Dengan potensi terjadinya interaksi obat pada usia berapa pun, penyuluhan ini diharapkan dapat mencegah dampak serius pada luaran klinik. Kesimpulannya, penyuluhan interaksi obat BAPILNAS memiliki pengaruh yang signifikan terhadap peningkatan pengetahuan mahasiswa Farmasi Angkatan 2023.

Referensi

Afandi, A., Laily, N., Wahyudi, N., Umam, M. H., Kambau, R. A., Rahman, S. A., Sudirman, M., Jamilah, Kadir, N. A., Junaid, S., Nur, S., Parmitasri, R. D. A., Nurdiansyah, Wahid, M., & Wahyudi, J. (2022). Metodologi Pengabdian Masyarakat. Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI Kementerian Agama RI.
Barham, N. M. S., Wiyono, W. I., & Rundengan, G. E. (2023). Identifikasi Medication Discrepancies Pada Pengobatan Pasien di Instalasi Rawat Inap Pediatrik RSUP Prof. Dr. R. D. Kandou Manado. Jurnal Lentera Farma, 2(1), 33–40.
Dewi, F. I., Anwar, F., & Amalia, L. (2009). PERSEPSI TERHADAP KONSUMSI KOPI DAN TEH MAHASISWA TPB-IPB TAHUN AJARAN 2007-2008. Jurnal Gizi Dan Pangan, 4(1), 20–28. https://doi.org/10.25182/jgp.2009.4.1.20-28
Isnenia, I. (2020). Penggunaan Non-Steroid Antiinflamatory Drug dan Potensi Interaksi Obatnya Pada Pasien Muskuloskeletal. Pharmaceutical Journal of Indonesia, 6(1), 47–55. https://doi.org/10.21776/ub.pji.2020.006.01.8
Khuluqiyah, I., Nurrahmah, N., Nourah, S., Fauziah, F., Shana, N., Aquila, F., Aulia, F., Rachmania, I., Syazwan, M., & Dewi, K. (2016). Tingkat Pengetahuan Masyarakat mengenai Penggunaan Obat Batuk secara Swamedikasi. Jurnal Farmasi Komunitas, 3(2), 33–36.
Mirosevic Skvrce, N., Macolic Sarinic, V., Mucalo, I., Krnic, D., Bozina, N., & Tomic, S. (2011). Adverse drug reactions caused by drug-drug interactions reported to Croatian Agency for Medicinal Products and Medical Devices: a retrospective observational study. Croatian Medical Journal, 52(5), 604–614. https://doi.org/10.3325/cmj.2011.52.604
Olivia, Z., & Suryana, A. L. (2018). Efek Penggunaan Obat Antihipertensi Bersamaan Dengan Pisang (Musa Sp.) Terhadap Kadar Kalium Serum Tikus Wistar Model Hipertensi Effect of Antihipertensive Drugs and Banana (Musa Sp.) to Potassium Serum Levels of Hypertensive Wistar Rats Model. Journal of Agromedicine and Medical Sciences, 4(3), 121–127.
Ratnasari, D., Norainny, Y., & Deka, P. T. (2019). Penyuluhan Dapatkan-Gunakan-Simpan-Buang (DAGUSIBU) Obat. Journal of Community Engagement and Employment, 01(02), 55–61. http://ojs.iik.ac.id/index.php/JCEE
Retnawati, L. (2018). Analisis Kepuasan Pengguna Terhadap Kualitas Layanan Sistem Informasi Di Universitas Xyz. SCAN - Jurnal Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 13(2), 1–6. https://doi.org/10.33005/scan.v13i2.1153
Rizka, S. K., Purnamadewi, Y. L., & Hasanah, N. (2018). Produk Roti dalam Pola Konsumsi Pangan dan Keberadaan Label Halal dalam Keputusan Konsumsi Masyarakat ( Kasus : Kota Bogor ) Bread Products in Food Consumption Patterns and Existence of Halal Label in Society Consumption Decision ( Case : Bogor City ). Jurnal Al-Muzara’ah, 6(1), 15–27. https://doi.org/10.29244/jam.6.1.15-27
Roslandari, L. M. W., Illahi, R. K., & Lawuningtyas, A. (2020). Hubungan Antara Dukungan Keluarga Dengan Tingkat Kepatuhan Pengobatan Pasien Hipertensi Rawat Jalan Pada Program Pengelolaan Penyakit Kronis. Pharmaceutical Journal of Indonesia, 5(2), 131–139.
Wibowo, A. S. (2021). Pengaruh Pengembangan Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Pegawai Di Lembaga Pemasyarakatan Kelas Ii a Purwokerto. Journal of Management Review, 5(3), 655–663. http://jurnal.unigal.ac.id/index.php/managementreview
Diterbitkan
2024-06-10